Menjelang Tahun Baru Imlek, seorang teman mengirimkan saya cerita lucu untuk memeriahkan kegembiraaan di tahun baru. Alkisah pada zaman dahulu, hiduplah seorang Tionghoa yang kaya raya. Marganya Tjoan [artinya: Beruntung], dan namanya: Ka Liaw [artinya: Semua]. Jadi nama lengkapnya adalah Tjoan Ka Liau yang berarti: Beruntung Semua-muanya. Harta kekayaannya diperkirakan tidak akan habis dimakan…
Pak Orja dan istrinya, bu Weleh, suka bertengkar dan beberapa tahun terakhir ini hubungan mereka semakin tidak harmonis. Pada hari Cinta Kasih (Valentine), pak Orja memberikan sebuah amplop khusus kepada istrinya sambil berkata dengan tersenyum, ”Nih, saya belikan kau sebuah hadiah istimewa. Hadiah Valentine!” Bu Weleh membukanya. Ternyata isinya adalah sertifikat tanah kuburan atas nama…
Pak Dakir adalah orang yang kaya raya di kotanya. Tetapi, juga dikenal sebagai orang yang amat kikir. Walaupun hidupnya sudah berlimpah, dia masih berusaha meraup milik orang lain. Boro-boro memikirkan untuk membantu orang lain; untuk keperluan rumah tangganya saja, uang sangat sulit keluar dari kantongnya. Suatu hari, dia berkata kepada pembantunya, ”Ujang, coba kau ke…
Berkembangnya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di abad 21 ini begitu cepat, khususnya dunia internet dan wireless yang semakin merambah di setiap aspek hidup manusia. Seorang penulis menafsirkan, minimal ada 9 hal yang akan terhilang dalam kehidupan kita di zaman ini. Yaitu: 1. Kantor Pos: akan digantikan oleh email, Fedex, UPS dan sejenisnya. 2. Buku Check:…