Dalam e-humor, Kwek-007 menceritakan tentang seorang pendeta yang berencana akan berkotbah tentang pembaptisan Yesus oleh Yohanes Pembaptis. Ia ingin memvisualisasikan penampakan Roh Kudus yang seperti malam dia berkata kepada anaknya yang berumur 6 tahun., “ Anakku besok pagi ayah mau kotbah tentang Roh Kudus. Nanti pas ayah berkata, MAKA TURUNLAH ROH KUDUS SEPERTI BURUNG MERPATI,…

Ibu Sahaja baru pindah ke sebuah kota. Pada hari Minggu dia mengunjungi sebuah gereja di dekat rumahnya. Dia mengenakan pakaian yang sederhana dengan tas yang tampak sudah berusia lebih dari 10 tahun. Warna sepatunya juga sudah mulai pudar. Tampak sangat bersahaja. Jemaat di gereja itu rata-rata mengenakan pakaian dan sepatu yang mahal dan bermerek. Dengan…

Mei 2014, Los angeles dihebohkan oleh berita mengenai rekaman percakapan yang bernada rasisme dari pemilik klub bola basket (NBA) Clippers, Donald Sterling dengan seorang wanita. Rasisme adalah suatu isme/keyakinan, sikap dan perbuatan yang menganggap dirinya lebih unggul dari ras lain yang berbeda darinya. Secara teologis sebenarnya semua ras di dunia ini sama di hadapan Tuhan….

Bill Gates adalah pebisnis, penemu, dan programmer yang cerdas. Bersama Paul Allen mereka memulai perusahaan ‘ Microsoft’, yang bergerak di alat lunak computer dengan produk ‘ Windows’ yang terkenal di seluruh dunia. Steve Job juga adalah seorang pebisnis dan penemu yang top. Dia menjadi CEO dan pencetus perusahaan bernama ‘Apple’ yang terkenal dalam produk komputer,…

Teman saya, Danny Wurangian sangat kreatif dalam menulis. Dalam suasana Mother’s Day ( Hari Mama/Ibu), dia menulis artikel humoris tentang ibu. Menurut dia, IBU Indonesia itu memang memiliki banyak kelebihan. Beberapa bukti yang dia uraikan adalah sebagai berikut: Lebih gagah perkasa karena ada IBU pertiwi, nggak ada Pak pertiwi. Lebih berkuasa karena ada Bupati, nggak…

Ucok mengadu nasib di ibukota Jakarta. Setelah mendapat pekerjaan tetap, dia mampu mengirimkan uang setiap bulan untuk kedua orang tuanya di kampungnya, Tapanuli Utara, dengan pesan agar dia selalu didoakan. Suatu kali, karena perusahaan tempat dia bekerja bangkrut, dia harus di PHK. Ketika menerima pesangon 3 kali gaji, si Ucok mengirimkan uang ke orang tuanya…